Selasa, 05 Oktober 2010

Merename Aplikasi dan memindah Folder Dengan Mudah



    Pada dasarnya aplikasi dan folder dalam menu ponsel Symbian tidak bisa di rename dan tidak bisa di pindah, akan tetapi semua itu tidak ada yang tidak mungkin, nah dengan sebuah file saja kita bisa dengan mudah me rename dan memindah folder sesuka kita, tentunya hanya untuk ponsel yang sudah di Hack saja.
Nah ini dia AllowRenameAndMoveFoldersLite9.29.39.4.rmp ini hanya sebuah file.

Kalau sudah kamu download pindah AllowRenameAndMoveFoldersLite (9.2 9.3 9.4).rmp ke Drive E:\patcher seperti pada gambar di bawah ini :


kemudian buka aplikasi ROMpatcherPlus, bagi ID yang Hacknya mengguankan HelloCarbide dan belum punya aplikasi ROMpatcherPlus bisa download  DI SINI

Pilih Add to Auto pada AllowRenameAndMoveFoldersLite seperti gambar di bawah :

Kalau sudah seperti ini :


Kemudian centang AllowRenameAndMoveFoldersLite dengan cara menekan tombol tengah.


Nah sekarang kita akan coba Merename sebuah aplikasi sebagai contoh Aplikasi Galeri, lihat gambar :


Dan lihat hasilnya :


Gimana ID mudah bukan...??

----+@ Selamat Mencoba @+----





Tidak ada komentar:

Posting Komentar